Sat samapta polresta samarinda yang di pimpin kasat samapta Kompol Hari Widodo,SH. memberikan himbauan tentang pencegahan virus corona (covid-19) melalui ustad abdul lattif kepada warga masyarakat kota samarinda. Rabu,(25/03/2020).
•
Himbauan ini di lakukan dengan cara keliling sembari patroli selanjutnya menuju ke pasar pagi jl. Gajah mada dengan di lanjutkan himbuan yang di isi oleh ustad abdul lattif tentang virus corona (covid-19).
Ust. Abdul lattif menghimbau warga masyarakat agar tetap tenang dan tabah dalam menghadapi ujian ini,kita hanya bisa berdoa dan menjaga kesehatan tubuh,menjaga kebersihan diri atau lingkungan di sekitar serta menerapkan maklumat kapolri atau social distancing.
•
Kasat samapta Kompol Hari Widodo,SH. Menghimbau warga masyarakat sesuai dengan maklumat kapolri tentang pencegahan virus corona (covid-19) bahwa masyarakat harus tetap berdiam diri di rumah dan apa bila masyarakat merasa ada gejala dari covid-19 ini segera melapor ke rumah sakit atau isolasi mandiri di rumah dan menerapkan social distancing.
•
Selanjutnya sat samapta polresta samarinda melakukan penyemprotan disenfektan di ruas-ruas jalan sepanjang jalan slamet riyadi - jalan gajah mada dengan menggunakan kendaraan AWC (water canon).
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
BHABINKANTIBMAS KARANG MUMUS GIAT SOSIALISASI SATGAS SABER PUNGLI KEPADA WARGA BINAAN
BHABINKANTIBMAS KARANG MUMUS GIAT SOSIALISASI SATGAS SABER PUNGLI KEPADA WARGA BINAAN Polsek Samarinda Kota 16/01/2021, bertempat di Jln. Na...


-
Unit Buser Polsek Sungai Kunjang Bekuk Pelaku Cabuli Anak di Bawah Umur Polsek Sungai Kunjang mengungkap pelaku yang diduga melakukan pencab...
-
Persyaratan Pembuatan SIM Baru 1. Persyaratan A. Usia - SIM A, SIM C dan SIM D pemohon usia 17 tahun - SIM B I pemohon usia 20 tahu...
-
Samarinda, Kamis (16/02/2017) hari ini, mobil SIM Keliling Online Polresta Samarinda senantiasa melayani masyarakat yang akan memperpanja...

Tidak ada komentar:
Posting Komentar